Halo sobat kabel, kita mengenal lebih banyak jenis kabel yuk! Kalian tau gak sih? Ada kabel yang tahan terhadap api loh. Loh kok bisa? Kira kira nama kabel dan kegunaan nya apa ya? Yuk terus simak artikel berikut.

Nama kabel nya adalah Kabel FRC (Fire Resistance Cable). Kabel ini merupakan kabel yang tahan terhadap api. Apabila terjadi kebakaran pada suhu 750 derajat celsius listrik akan tetap mengalir maksimal kurang lebih 3 jam, sehingga penerangan, lift, eskalator sebelum terbakar akan tetap berfungsi. Kabel ini biasa nya dipakai untuk instalasi fire system, thermocouple dan lain lain.

Ada apa aja ya kira kira didalam kabel FRC. Yuk kita bahas

  1. Konduktor, merupakan media untuk menyalurkan energi listrik.
  2. Mica Tape, berfungsi melindungi konduktor dari breakdown apa bila ada api yang membakar konduktor tetap aman da api tidak menjalar.
  3. Isolasi, berfungsi untuk melindungi konduktor.
  4. Innersheath, berfungsi mengikat agar pilinan cabling tetap pada diameter tertentu.
  5. Outerheath, berfungsi sebagai pelindung mekanis juga sebagai pengikat kabel agar pada posisi di diameter tertentu.

 

kabel-FRC-Prysmian

Prysmian Cable Indonesia salah satu perusahaan yang memproduksi kabel FRC loh! Dan PT. Abba Global Indonesia sebagai authorized distributor Prysmian. Untuk informasi mengenai kabel & pemesanan kabel, bisa langsung cek sosmed kami :

WhatsApp : 081212897158

Twitter : ofc_abba